Andre Onana Tinggal Selangkah Lagi ke Trabzonspor
Andre Onana tinggal selangkah lagi bergabung ke klub Turki, Trabzonspor. Kiper Manchester United ini kabarnya sudah sepakat dipinjamkan ke sana. Posisi Onana di MU mulai tersisihkan. Manajer Ruben Amorim lebih memilih memainkan Altay Bayindir, dan belum lama ini membeli kiper asal Belgia Senne Lammens...
Alexandra Eala Naik Peringkat Usai Menangkan Gelar Perdana Ini
Alexandra Eala menorehkan sejarah untuk kali kedua dalam dua pekan terakhir setelah ia menjadi petenis Filipina pertama yang memenangkan gelar turnamen WTA level 125 di Guadalajara. Turnamen WTA level 125 merupakan turnamen level tertinggi kedua di nomor putri dan petenis berkebangsaan Filipina memenangkan gelar...
LeBron James Tegaskan Tak Ingin Jadi Pelatih Setelah Pensiun
Pebasket Los Angeles Lakers yaitu LeBron James memastikan bahwa dirinya tidak akan jadi pelatih pasca pensiun nanti. Ia mengatakan bahwa dirinya tidak memiliki jiwa untuk melatih. Sebagai pemain hebat sampai sekarang, LeBron James tentu dikenal memiliki IQ tinggi khususnya dalam strategi basket. Tidak heran...
Penampilan Sempurna Spanyol
Spanyol menghancurkan Turki 6-0 di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa. Gelandang Spanyol, Pedri, mengungkapkan timnya menunjukkan penampilan sempurna. Bertamu ke Stadion Konya, Senin (8/9/2025) dinihari WIB, La Roja memberondong gawang Turki hanya dalam waktu sekitar sejam. Pedri memulai pesta gol Spanyol dengan gol...
Mengalahkan Inter Akan Bernilai Lebih dari 3 Poin bagi Juventus
Derby d'Italia akan tersaji selepas jeda internasional. Eks bintang Serie A, Vladimir Jugovic, mengatakan mengalahkan Inter Milan akan bernilai lebih dari tiga poin bagi Juventus. Juventus akan menjamu Inter Milan di Allianz Stadium dalam Derby d'Italia, Sabtu (13/9/2025). Laju Bianconeri lebih oke ketimbang rivalnya...
LTA Geram Usai Emma Raducanu Pilih Tak Perkuat Inggris
Emma Raducanu berubah pikiran dan memutuskan untuk mengundurkan diri dari Billie Jean King Cup Finals yang akan datang dan memutuskan turun di turnamen WTA. Sebuah keputusan yang dilaporkan menyebabkan beberapa "kemarahan" dalam LTA. Setelah mengundurkan diri dari babak kualifikasi Billie Jean King Cup...
Masuk Hall of Fame, Dwight Howard Tak Lupakan Jasa Stan Van Gundy
Pebasket senior Dwight Howard tidak mau melupakan jasa besar dari mantan pelatihnya di Orlando Magic, Stan Van Gundy. Ia mengatakan bahwa keberhasilannya masuk Hall of Fame tidak lepas dari jasa besar Stan. Seperti yang diketahui, Dwight Howard terkenal sebagai center yang begitu dominan di...
Bangga Berseragam Merah Putih, Miliano Jonathans Siap Buktikan Diri di Hadapan Suporter
Miliano Jonathans kini resmi menambah daftar pemain diaspora yang mengenakan seragam Merah Putih. Winger muda itu menjalani proses sumpah sebagai Warga Negara Indonesia (WNI) di Jakarta pada Rabu (3/9/2025), sebuah langkah penting dalam perjalanan kariernya. Tak butuh waktu lama, Jonathans langsung mencatatkan debut bersama...
Kylian Mbappe: Dembele Layak Ballon d'Or, kalau Yamal...
Ousmane Dembele dan Lamine Yamal jadi dua nama teratas yang dijagokan menang Ballon d'Or 2025. Kylian Mbappe turut mengomentari persaingan di antara keduanya. Proses pemilihan pemenang Ballon d'Or 2025 telah ditentukan. Suara pemilih diambil dari para pelatih dan kapten tim nasional negara, serta jurnalis-jurnalis...
Kebersamaan Panjang Presnel Kimpembe dan PSG Resmi Usai
Kebersamaan panjang Presnel Kimpembe dan PSG resmi berakhir. Bek berusia 30 tahun itu memilih hengkang ke Qatar Sports Club setelah dua dekade membela Les Parisiens di Parc des Princes. Kimpembe sendiri merupakan produk akademi PSG sejak 2005. Sepanjang kariernya di tim utama, ia tampil...
Showing 1991 to 2000 of 7833 results